PELATIHAN AUDIOMETRI


Pendahuluan

Dengan makin tingginya tingkat kesadaran masyarakat akan pentingnya kesehatan dan makin banyaknya insidensi gangguan pendengaran, apalagi dengan adanya tuntutan dari beberapa perusahaan atau profesi akan uji kepekaan organ tersebut, maka diperlukan kemampuan untuk menetapkan diagnosis gangguan pendengaran secara tepat dan cepat. Untuk itu sangat penting keberadaan pelayanan audiometri dalam upaya untuk meningkatkan pelayanan kesehatan rumah sakit anda. Oleh karena itu kami merancang program pelatihan audiometri dasar yang bertujuan untuk meningkatkan ketrampilan perawat di bidang audiologi yang tentunya akan sangat bermanfaat dalam pelayanan di bidang tersebut.

Tujuan

Tujuan Umum Peserta pelatihan mampu mengerjakan pemeriksaan audiometri dasar dan mengevaluasi hasilnya. Tujuan Khusus diantaranya adalah :
1.Peserta mampu memahami anatomi dan fisiologi pendengaran.
2.Peserta mampu mengetahui macam-macam pemeriksaan pendengaran
3.Peserta mampu melakukan pemeriksaan garpu tala
4.Peserta mampu melakukan pemeriksaan suara bisik
5.Peserta mampu melakukan pemeriksaan audiometri dasar
6.Peserta mampu melakukan pemeriksaan timpanometri
7.Peserta mampu mengevaluasi hasil pemeriksaan

Materi

  1. Anatomi dan fisiologi pendengaran
  2. Diagnosis gangguan pendengaran
  3. Macam-macam tes pendengaran
  4. Pemeriksaan garpu tala
  5. Pemeriksaan suara bisik
  6. Pemeriksaan audiometri dasar ( pure tone audiometry, tehnik masking, speech audiometry, SISI, tone decay )
  7. Pemeriksaan timpanometri
  8. Audiologi industri ( Gangguan Pendengaran Akibat Bising dan Program Konservasi Pendengaran )

Kriteria Peserta

  1. Dokter
  2. Perawat
  3. Tenaga kesehatan lainnya

 Metode Pelatihan

  1. Ceramah
  2. Diskusi
  3. Simulasi
  4. Penyusunan program kerja

Biaya dan Fasilitas:

Pelatihan si selenggarakan di hotel berbintang disepanjang Maliboro Yogyakarta, tempat yang di pilih strategis dan berada di pusat kota Daerah Istimewa Yogyakarta.

Paket A – Paket Menginap

Rp. 6.000.000,- /Peserta

  • Menginap di hotel 3 hari 2 malam di hotel Pyrenees Jogya, jl Sosrowijayan no.1 Malioboro Yogyakarta 55271 (telp) 0274 543299 / 563619
  • Konsumsi makan pagi, siang dan malam
  • Coffee break 2 kalinsehari
  • Sertifikat
  • Seminar kit
  • 1 flas disk berisi materi pelatihan
  • Foto Bersama
  • Tas ekslusif


Paket B – Paket Tanpe Menginap

Rp. 5.000.000,- / Peserta

  • Konsumsi makan siang 2 kali
  • Coffee break 2 kali sehari
  • Sertifikat
  • Seminar kit
  • 1 flashdisk berisi materi pelatihan
  • Tas ekslusif


Public Training Online Via Zoom

1 Peserta Rp 4.000.000,-

2 Peserta Rp 7.000.000,-

3 Peserta Rp 9.750.000,-

  • Sertifikat
  • Materi pelatihan


Waktu Pelaksanaan

  • Bulan Juni 2024
  •  Gel.1 : 7-8 Juni 2024
  • Gel.2 : 14-15 Juni 2024
  • Gel.3 : 21-22 Juni 2024
  • Bulan Juli 2024
  • Gel.1 : 11-12 Juli 2024
  • Gel.2 : 18-19 Juli 2024
  • Gel.3 25-26 Juli 2024
  • Bulan Agustus 2024
  • Gel.1 : 9-10 Agustus 2024
  • Gel.2 : 23-24 Agustus 2024
  • Gel.3 : 30-31 Agustus 2024
  • Bulan September 2024
  • Gel.1 : 6-7 September 2024
  • Gel.2 : 13-14 September 2024
  • Gel.3 : 20-21 September 2024
  • Bulan Oktober 2024
  • Gel.1 : 4-5 Oktober 2024
  • Gel.2 : 18-19 Oktober 2024
  • Gel.3 : 25-26 Oktober 2024
  • Bulan November 2024
  • Gel.1 : 7-8 November 2024
  • Gel.2 : 14-15 November 2024
  • Gel.3 : 28-29 November 2024
  • Bulan Desember 2024
  • Gel.1 : 6-7 Desember 2024
  • Gel.2 : 13-14 Desember 2024
  • Gel.3 : 20-21 Desember 2024

Penentuan Tanggal Pelatihan dapat juga By Request Calon Peserta Latih

Cara Pembayaran :
Biaya Pelatihan di Transfer Melalui Bank Syariah Indonesia (BSI) KC Yogyakarta Sudirman a.n. CV CAHAYA DIKLAT TRAINING CENTER No. Rek : 7229917808

Batas Konfirmasi :
Batas konfirmasi pendaftaran 3 Hari sebelum hari pelatihan melalui WA 081393047961 atau email ke : cahayadiklat@gmail.com

UNTUK UNDANGAN BIMTEK DAPAT MENGHUBUNGI KAMI DI NOMOR :
WA : 081393047961 (Ibu Prasti)

 

Telp Kami
Whatsapp Kami
Hubungi Kami